Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

LAGU-LAGU GUBAHAN UNTUK PENDIDIKAN

LAGU-LAGU GUBAHAN UNTUK PENYEMANGAT BELAJAR

Mengawali pembelajaran dengan sesuatu yang menyenangkan. Pengalaman mengajar di MTs Negeri Kota Bangun, dengan jadwal mengajar yang terkadang di jam-jam ngantuk, setelah di awali dengan baca qur'an dan basmalah, subhanallah ternyata pelajaran yang saya ampu termasuk pelajaran yang selalu ditunggu-tunggu meskipun di jam-jam siang. berikut ini adalah lagu-lagu yang saya gubah liriknya. saya secara pribadi meminta maaf kepada seluruh pihak jika lagunya saya gubah, tidak ada niatan menghina, merusak atau mengambil keuntungan secara finansial, ini saya lakukan hanya untuk menggiatkan semangat belajar dan mengurangi dampak buruk lingkungan yang saat ini, sering mengusik pikiran saya.

KHULAFAURRASYIDIN
(Mau dibawa kemana dari Armada)
Khulafaurrayidin
Sahabat nabi kita
Muhammad
Hanya Muhammad

Tak perlu kau Tanya lagi
Keempat sahabat nabi kita
Muhammad 
pasti kau tau

Tolong dengar aku
Dan jawab pertanyaanku

reff:

Abu Bakar ash-shiddiq umar bin khattab
Yang ketiga utsman bin affan
dan keempat Sepupu Nabi

Pasti Kau sudah Tau yang nomor 4
Yaitu anaknya abu thalib
Dan sepupu nabi muhammad
Ali bin Abi Thalib

Sebutkan satu per satu
Nama khulafaurrasyidin
Kau tau 
pasti kau tau

Tolong dengar aku
Dan jawab pertanyaanku


DINASTI AYYUBIYAH (MAU DIBAWA KEMANA)

pendiri Ayyubiyah
Shalahuddin al-ayubi
Gelarnya
Sulthanul Islam

Tak perlu kau Tanya lagi
Shalahuddin apa prestasinya
Kau tau pasti kau tau

Tolong dengar aku
Dan jawab pertanyaanku

Reff:
Mendirikan madrasah bermazhab sunni
Mengganti qadi-qadi syiah
Dengan qadi-qadi sunni

Para pegawai yang korup juga dipecat
Yang sekongkol dengan penjahat
Yang tak pernah mau bertaubat
Pasti akan dipecat

Sebutkan satu per satu
Apa Prestasi  alyubi
Kau tau pasti kau tau

Tolong dengar aku
Dan jawab pertanyaanku



Jauhilah Saja

(Pelan-Pelan saja) Kotak



Ku tahu kamu pasti bisa
Apa yang ku minta
Ku tahu cepat atau lambat
Kamu kan mengerti

Makan jangan berlebihan
Pasti Takkan baik
Makanlah saat kamu lapar
Dan bila kamu belum kenyang
Berhentilah

Reff

Makan halal, minum halal jangan ragu
Biar kamu tahu
Bila ada keterangan haram

Jauhilah saja
Tak ada maksud membatasi
Inilah aturan
Pantasnya kamu mensyukuri
Yang halal dan baik untukmu
Untuk kamu
Makan halal, minum halal jangan ragu
Biar kamu tahu
Bila ada keterangan haram
Jauhilah saja
Jauhilah saja
Makan halal, minum halal jangan ragu
Biar kamu tahu
Bila ada keterangan haram
Jauhilah saja
Jauhilah saja
Jauhilah saja


Next:
Thaharoh (munaroh)
Bagi dagingnya (buka hatimu)
Sakitnya tuh di sini (tak seberapa nanti)
Kata suci (janji suci)
Dulu sengsara (sekarang sembahyang tegar)
Hidayahmu  (sesuatu)
Dll ditunggu ya tinggal upload saja kok.
Sudirmantoko
Sudirmantoko Luruskan niat, perbaiki akhlaq dan kuatkan aqidah untuk kontak hub 085246113543

Post a Comment for "LAGU-LAGU GUBAHAN UNTUK PENDIDIKAN"

Rapidgator.net